Selayak Derai Tangisan

Sabtu, 28 Juni 2014
Aneh.... Wanita sering kali menangis duka saat dicampakan seorang penghianat, padahal harusnya ia tersenyum membahagia karena....

Ia yg dihianati hanya berpisah dengan orang yg TIDAK mencintainya, sedang si penghianat malah berpisah dengan orang yg TULUS mencintainya.

Sudah yah.... Tangisanmu hanya layak berderai jika kehilangan orang baik

0 komentar:

Posting Komentar